Pemahaman tentang delphi
Delphi adalah Suatu bahasa pemrograman yang
menggunakan visualisasi sama seperti bahasa pemrograman Visual Basic (
VB ) . Namun Delphi menggunakan bahasa yang hampir sama dengan pascal
(sering disebut objeck pascal ) . Sehingga lebih mudah untuk digunakan .
Bahasa pemrograman Delphi dikembangkan oleh CodeGear sebagai divisi
pengembangan perangkat lunak milik embarcadero . Divisi tersebut awalnya
milik borland , sehingga bahasa ini memiliki versi Borland Delphi .
Delphi juga menggunakan konsep yang berorientasi objek ( OOP ) ,
maksudnya pemrograman dengan membantu sebuah aplikasi yang mendekati
keadaan dunia yang sesungguhnya . Hal itu bisa dilakukan dengan cara
mendesign objek untuk menyelesaikan masalah . OOP ini memiliki beberapa
unsur yaitu ; Encapsulation ( pemodelan ) , Inheritance ( Penurunan ) ,
Polymorphism ( Polimorfisme ) .
Awalnya bahasa pemrograman delphi hanya dapat digunakan di Microsoft Windows, namun saat ini telah
dikembangkan sehingga dapat digunakan juga di Linux dan di Microsoft
.NET . Dengan menggunakan free pascal yang merupakan proyek OpenSource,
bahasa pemrograman ini dapat membuat program di sistem operasi Mac OS X
dan Windows CE .
Umumnya delphi hanya digunakan untuk
pengembangan aplikasi dekstop, enterprise berbasis database dan program -
program kecil . Namun karena pengembangan delphi yang semakin pesat dan
bersifat general purpose bahasa pemrograman ini mampu digunakan untuk
berbagai jenis pengembangan software . Dan Delphi juga disebut sebagai
pelopor perkembangan RadTool ( Rapid Apllication Development ) tahun
1995 . Sehinnga banyak orang yang mulai mengenal dan menyukai bahasa
pemrograman yang bersifat VCL ( Visual Component Library ) ini .
jika ingin softwarenya silahkan klik di sini
Monday, 3 December 2012
Pemahaman Tentang Delphi
Share this
Related Articles :
Membuat Setup Installaion DelphiLangkah-langkah pembuatan Setup Installation menggunakan Borland Delphi Installshield: Langkah 1 Untuk membuat setup installation, pil ...
cara membuat Judul sebuah program pada delphi Normal 0 false false false EN-US X-NONE X-NONE ...
Menggabungkan edit dan button Seperti Tombol Pencarian website, Dengan delphiTerimakasih telah berkunjung ke blog saya kali ini saya juga akan membuat program untuk Menggabungkan edit dan button Seperti Tom ...
CARA MENYIMPAN GAMBAR / FOTO KEDALAM DATABASE ACCESS DI DELPHI Terimaksih telah berkunjung ke blog saya kali ini saya akan membuat postingan tentang cara menyimpan gambar / foto ke dalam ...
DELPHI Download Delphi 7 ...
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Dilindungi Oleh undang - undang. Powered by Blogger.
Blog Archive
Label
Paling Dilihat
-
sekarang saya akan memberi cara untuk menampilakan data analysis excel terkadang kita tidak tau ingin memunculkan data analysis pada exc...
-
Pada waktu kita membuat program, mungkin ada kesalahan yang terjadi. Untuk memudahkan kita mengetahui kesalahan dan lokasi kesalahan, kita ...
0 comments
Post a Comment
terima kasih telah berkunjung di blog ini.
Silakan Tinggalkan Komentar Di Blog Ini dan sebelum berkomentar mohon like dulu postingan kami :)
-gunakanlah bahasa yang sopan dalam berkomentar.
-downloader yg baik selalu meninggalkan jejak [ komentar ].
-hargai postingan kami cukup dengan memeberikan komentar atau like.
-Terima Kasih.